5 Fitur Google yg 'Tersembunyi'

Bagi yg suka online, mesin pencari Google mungkin banyak menjadi pilihan utk browsing data, gambar atau informasi. Tapi mungkin tidak banyak yg 'menyadari kalo Google juga punya banyak fitur yg 'tersembunyi' dan ini 5 diantaranya.

1. Calculator

Coba ketik perkalian '234*123' enter, maka Google akan menjadi kalkulator yg menunjukkan hasil perkalian tsb. Terkesan simpel spt kalkulator lainnya, tapi coba tulis di Google '234 in binary', maka anda akan mendapatkan bilangan biner untuk angka 234.



2. Converter ( Konversi Satuan )

Ketik '156 miles in meter' , dan anda akan mendapatkan konversi satuan jarak dari mile ke meter. Anda bisa mengkonversi satuan apa saja, misalnya tekanan, suhu, berat dan lainnya dg format <angka> <satuan> in <satuan yg dikonversi>




3. Cuaca

Format <kota> <forecast>, contoh 'Gresik forecast', dan anda akan memperoleh informasi cuaca di kota Gresik.


4. Waktu

Tulis <time> in <kota>, contoh 'time in london', dan anda akan mendapatkan waktu di kota London terkini berdasarkan GMT. Anda bisa mencoba mengetahui waktu kota-kota lainnya dg format tsb.





5. Translator

Format <kata> in <bahasa yg akan diterjemahkan>, contoh: 'diam in english', dan hasilnya terjemahan spt gambar di bawah.



Semoga Membantu ... :)



HALAMAN SELANJUTNYA:

0 Response to "5 Fitur Google yg 'Tersembunyi'"

Post a Comment

Loading...
close
==[ Klik disini 1X ] [ Close ]==